Manusia dan Kebiasaan

Kebiasaan itu ada yang konstruktif ada yang destruktif. Kebiasaan – kebiasaan ini akan berakumulasi dan mempengaruhi masa depanmu nantinya dengan cepat.

Kebiasaan destruktif :
1. Merokok, perlahan2 organmu hancur. Pasti.
2. Begadang, perlahan2 kesehatanmu menurun.
3. Menyumpah dan mengeluh,  pikiranmu akan menyimpan emosi2 negatif dan berkumpul menjadi penyakit.
4. Boros, gak pake lama. Uangmu akan habis.

Kebiasaan konstruktif :
1. Berolahraga, kesehatanmu penting untuk hidupmu.
2. Membaca buku, semakin terbukanya pikiranmu akan informasi dan pengetahuan.
3. Berinvestasi, walau sedikit2. Saat kamu invest ke bisnis, rumah atau emas. Uangmu akan bertambah.
4. Beribadah, sedekah, bersyukur. Coba dan rasakan akibatnya.

Haters will hate my post.
@rizkyyudhis

Be the first to like and comment this post.

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.